BALITBANG P2B2 LAKUKAN PENELITIAN KERENTANAN VEKTOR DB
Balai Penelitian dan Pengembangan Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang (Balitbang P2B2) provinsi Jawa Tengah yang ada di Banjarnegara memobilisasi ribuan warga di 3 kelurahan. Ketiga keluarahan tersebut merupakan daerah endemis DB di kabupaten Purbalingga. Ketiga kelurahan tersebut, Kelurahan Purbalingga Wetan, Kalikabong dan desa Penaruban. Para warga diminta untuk mengumpulkan jentik, larva dan nyamuk dewasa. Nyamuk dan…
